Audit energi

Framework audit energi mengacu pada standar ISO 50002:2014

flow diagram audit energi idustri ISO 50002 enerco engineering

Hasil akhirnya berupa laporan identifikasi, kuantifikasi dan rekomendasi langkah-langkah penghematan konsumsi energi. Dengan metode yang tepat, peluang penghematan energi yang bisa diperoleh mencapai 20-50%.

Audit energi bangunan gedung

Meliputi sistem pencahayaan, pendingin udara, ventilasi, peralatan listrik, serta pola penggunaan energi di dalam gedung. Banunan gedung yang konsumsi energinya 500 ToE atau 65ribu KWh wajib melakukan audit energi sekali dalam 3 tahun (PP No.33 Tahun 2023).
Selengkapnya..

Audit sistem kelistrikan

Tujuan audit sistem kelistrikan ini untuk memastikan bahwa kualitas sistem kelistrikan suatu bangunan, industri, atau fasilitas lainnya beroperasi secara aman, efisien, dan sesuai dengan standar yang berlaku.
Selengkapnya..

Audit sistem termal dan mekanikal

Tujuan audit energi ini untuk mengidentifikasi peluang penghematan energi dengan cara mengevaluasi konsumsi energi pada sistem pemanasan, pendinginan dan peralatan mekanikal dalam industri
Selengkapnya..

Membangun baseline energi dan emisi GHG

Baseline energi dan emisi yang akurat diperlukan untuk memahami pola konsumsi energi dan sumber emisi sebagai landasan dalam menyusun strategi pengurangan emisi dan efisiensi energi.
Selengkapnya..

Subscribe to get free newsletter


    Categories
    Training & Sertification
    • Energy Auditor
    • Energy Manager

    WHO WE ARE

    STAY CONNECTED

    Surya Breeze regency N.21 Karangbong, Gedangan, Sidoarjo, Jawa Timur

    Mobile : +62 818-0326-1451

    Copyright 2025 enerco.id